Kamis,16 Juni 2022 21.44 WIB Tim Wisanggeni Satria Biru Evakuasi 1 Ular Tapak Angin
Piket Mako Damkar Menerima Laporan Aduan Masyarakat mengenai Hewan Berbahaya
Bpk. Ro’if Rizaly umur (23) Alamat : Jl. Supriyadi RT/RW 7/2 Ds. Ngares Kec. Trenggalek
~ Pukul 21.50 WIB Petugas mempersiapkan sarpras dan langsung berangkat ke lokasi.
~ Pukul 21.55 WIB Petugas sampai dilokasi dan selanjutnya petugas melaksanakan koordinasi di pimpin oleh komandan regu dengan pelapor keberadaan ular.
~ Setelah didapati keberadaan ular Di garasi rumah Bpk. Ro’if Rizaly personil langsung mengevakuasi ular tersebut. Proses evakuasi berjalan lancar tidak ada kendala dan didapatkan 1 ekor ular tapak angin yang berukuran panjang kurang lebih sekitar 2 meter. Evakuasi ular selesai dan ular di bawa ke mako.
~ Pukul 22.15 WIB Personil melakukan pengecekan perlengkapan evakuasi, setelah itu kembali ke Mako Damkar.
Tindaklanjut hasil evakuasi :* Ular yang berada di box diamankan di Mako Damkar
Tindakan Personil : Setelah mendapati posisi ular di Ruangan garasi rumah Bpk. Ro’if Rizaly 1 personil langsung menjapit kepala dengan grab stick dan 1 personil lagi menghandle ekor ular lalu memasukan ke dalam Box ular
*Situasi Akhir : Aman terkendali