Selfe Rahmawati Menghubungi Tim Wisanggeni Satria Biru Pemadam Kebakaran Kabupaten Trenggalek
Rabu, 22 Juni 2022 untuk Evakuasi Kunci Sepeda Motornya yang Jatuh ke Dalam Selokan yang Tertutup Plat Beton
Lokasi : Jalan Raya Karangan RT 5 RW 2 Karangan Trenggalek ( Depan Puskesmas Karangan )
pukul 07.15 Pelapor A/N Selfe Rahmawati Alamat Dusun Krajan RT 2 RW 1 desa Petung Kecamatan Dongko Trenggalek
~ 07.17 WIB personil piket menuju lokasi untuk melaksanakan evakuasi.
~ Pukul : 07.30 WIB Petugas tiba di lokasi dan melakukan assesment evakuasi.
~ 07.33 WIB petugas mengangkat Penutup Selokan yang terbuat dari plat Beton setebal 25 Cm menggunanakan forcible entry tools
~ 08.03 WIB Setelah 30 menit petugas berhasil mengangkat penutup Selokan dan menemukan kunci Kendaraan Sepeda Montor yang berada di dalam selokan yang digenangi air berwarna keruh
~ 08.10 WIB Petugas selesai melaksanakan evakuasi dengan hasil sbb :
Jenis Evakuasi : 1 buah kunci sepeda montor
Kedalaman : 1,5 Meter
Tingkat kesulitan : Selokan Tertutup Plat Beton dengan panjang 1 Meter Setebal 25 Cm
Tindakan personil : dilakukan Pembongkaran Plat Beton Penutup Selokan menggunakan forcible entry tools