Selasa, 5 Desember 2023 , Ratusan Ribu barang bukti, barang kena cukai hasil operasi gabungan Satpol PPK & Bea Cukai Blitar yang tidak dilekati cukai tembakau, rokok ilegal di Trenggalek di musnahkan.
Kegiatan pemusnahan barang ilegal tersebut di pimpin oleh Wakil Bupati Trenggalek Syah Mochamad Natanegara yang di dampingi oleh Anggota Forpimda, beserta Kepala Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai) Tipe Madya Pabean C Blitar yang di gelar di halaman Pendopo Manggala Praja Nugraha pagi hari.
Berdasarkan data penindakan KPPBC TMP C Blitar tahun kurun waktu 2023, hasil dari operasi bersama pemberantasan rokok ilegal di 14 Kecamatan di Wilayah Kabupaten Trenggalek mendapatkan barang bukti rokok ilegal sejumlah 50.464 Batang SKT dan 1.269.348 Batang SKM.
Kasatpol PP dan Kebakaran Trenggalek, Drs. St Triadi Atmono, juga menegaskan bahwa upaya yang dilakukan jajarannya bersama Bea Cukai ini untuk mencegah kerugian negara
@avinml
@syahmn
@banoes4533
@kominfotrenggalek
@ditpolpplinmas_kemendagri
@satpolpp_jatim
@beacukaiblitar