SINKRONISASI PROGRAM DAN KEGIATAN BERSUMBER DARI DBHCHT TA.2023 .
Drs. Edy Soepriyanto, Sekretaris Daerah Kabupaten Trenggalek, didampingi Asisten Administasi Umum Sekda, Kepala Bappeda & Litbang dan Plt. Kepala Bakeuda, memberikan pengarahan dan pencerahan Sinkronisasi Program & Kegiatan bersumber dari DBHCHT Tahun Anggaran 2023