Februari

Sosialisasi aplikasi pedulilindungi kepada pelaku usaha

Kalian tau nggak setiap tempat usaha wajib memasang QR code Peduli Lindungi. Nah, mimin kasih tau ya, Demi mempermudah dalam pemantauan pengunjung sudah melaksanakan vaksin atau belum, QR code ini sangat membantu loh. Hari ini Minggu, 13 Februari 2022 Anggota Satpol PPK Kabupaten Trenggalek bergerak door to door ke beberapa toko yang ada di Jalan Panglima Sudirman Kabupaten Trenggalek.

Continue reading

Februari

Peserta Diklatsar ikuti sosialisasi kebakaran

Trenggalek – Pemadam Kabupaten Trenggalek melaksanakan kegiatan sosialisasi pencegahan dan penanggulangan kebakaran sekaligus pengenalan profesi tentang Pemadam Kebakaran kepada peserta pendidikan dan pelatihan dasar (Diklatsar) Satkorcab Banser Trenggalek ke – 29 dengan tema ” Bergerak membangun peradaban.”, Bertempat di Balai Desa Ngadirejo Kecamatan Pogalan, Minggu (13/02/2022).

Continue reading